5 contoh sumber energi yang berasal dari fosil

Berikut ini adalah pertanyaan dari BubbleGum2011 pada mata pelajaran Biologi untuk jenjang Sekolah Dasar

5 contoh sumber energi yang berasal dari fosil

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

5 Contoh Sumber Energi Yang berasal dari fosil

Jawaban:

  1. Minyak Bumi.
  2. Batu Bara.
  3. Gas alam.

Penjelasan:

  1. Minyak Bumi Atau pertoleum-Bahan bakar fosil yang merupakan bahan baku untuk bahan bakar minyak.
  2. Batu Bara Adalah salah satu bahan bakar fosil pengertian umumnya adalah batuan sedimen yang dapat terbakar.
  3. Gas alam adalah komponen vital untuk suplai energi dunia.Gas alam adalah bahan bakar fosil yang berasal dari Sisa tanaman,Hewan,mikroorganisme.

Maaf kalo salah:)

^^Maaf engga bisa lengkap^^

#Semoga Bermanfaat

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh Clayaputrianindita dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Tue, 17 Aug 21