Berikut ini adalah pertanyaan dari Adzrielsapoetra pada mata pelajaran Biologi untuk jenjang Sekolah Dasar
Kita sangat dianjurkan untuk membiasakan mengkonsumsi menu makanan sehat begizi secara seimbang.Akibat kurangnya mengkonsumsi makanan yang mengandung serat, akan menimbulkan gangguan pada organ pencernaan yang dikenal dengan penyakit ....a. Tukak lambung
b. Gastritis
c. Konstipasi
d. Apendiksitis
b. Gastritis
c. Konstipasi
d. Apendiksitis
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jawaban:
C.Konstipasi
Penjelasan:
penyakit ini disebabkan karena pola makan yang buruk, misalnya kekurangan mengonsumsi serat atau kurang minum air putih.
Maaf ya kalo salah
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh kirito0708 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Tue, 06 Jul 21