Jelaskan proses penyaluran energi listrik dari pusat pembangkit listrik sampai

Berikut ini adalah pertanyaan dari AghaSatya pada mata pelajaran Biologi untuk jenjang Sekolah Dasar

Jelaskan proses penyaluran energi listrik dari pusat pembangkit listrik sampai ke rumah pelanggan.​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

saya akan mencoba jawab

pendahuluan

berikut ini adalah proses penyaluran listrik dari pembangkit listrik sampai ke rumah pelanggan

  • Energi listrik yang dihasilkan oleh pembangkit listrik tenaga air (PLTA) siap untuk disalurkan

  • energi listrik pada awalnya disalurkan terlebih dahulu melalui kabel kabel besar yang ada di menara saluran udara tegangan ekstra tinggi / sutet.

  • kemudian energi listrik tersebut mulai masuk kedalam transformator, hal ini dilakukan untuk menaikan tegangan atau menurunkan tegangan.

  • kemudian energi listrik yang cukup besar disalurkan dipabrik pabrik untuk keperluan produksi

  • kemudian energi listrik masuk kembali ke transformator, transformator ini berfungsi menurunkan tegangan yang akan diterima kerumah pelanggan.

pembahasan

energi listrik merupakan suatu energi yang sangat penting bagi kehidupan manusia.

terdapat beberapa sumber energi listrik, diantaranya

  • baterai kering
  • aki
  • PLN

Pelajari lebih lanjut

1. Materi tentang pembangkit listrik tenaga air

yomemimo.com/tugas/9832022

2. Materi tentang listrik

yomemimo.com/tugas/18296027

ditel jawaban

mapel : IPA

kelas : 8

bab : 8 - Listrik

kode soal : 8.6.8

#belajar bersama brainly

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh anialamsyah91 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Thu, 10 Feb 22