Berikut ini adalah pertanyaan dari suzanti379 pada mata pelajaran Biologi untuk jenjang Sekolah Dasar
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Penjelasan:
simbiosis - pengertian- contoh
1. simbiosis mutualisme - hubungan timbal balik yang saling menguntungkan 2 pihak - Kupu kupu dan bunga (kupu kupu dapat nektar, bunga dibantu penyerbukannya)
2. simbiosis parasitisme - hubungan timbal balik yang merugikan 1 pihak dan menguntungkan pihak lain - nyamuk dan manusia (manusia menjadi gatal gatal dan nyamuk mendapat makanan)
3. simbiosis komensalisme - hubungan timbal balik yang menguntungkan 1 pihak dan tidak merugikan ataupun menguntungkan bagi pihak lain (pihak lain tdk terpengaruh) - bunga anggrek dan inangnya (bunga anggrek mendapat kemudahan dalam bertahan hidup (spt fotosintesis, mendapat caha matahari dan lain lain) sementara inangnya tdk t eerpengaruh dg keberadaan pohon manggis
dibuat tabel sendiri ya :)
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh aiza1987 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Sun, 13 Feb 22