1. Air merupakan sumber daya alam yang sangat penting bagi

Berikut ini adalah pertanyaan dari umiranir pada mata pelajaran Biologi untuk jenjang Sekolah Dasar

1. Air merupakan sumber daya alam yang sangat penting bagi kehidupan manusia, salah satunya berfungsisebagai……..

a. sumber barang elektronik

c. sumber minuman

b. alat untuk membuat tanaman

d. alat untuk bahan bakar

2. Tumbuhan membutuhkan air untuk proses…..

a. respirasi

c. pengguguran

b. fotosintesis

d. pelapukan

3. Ikan-ikan di sungai akan mati jika tidak ada air.

Hal ini menandakan bahwa ada jenis hewan yang membutuhkan air sebagai……

a. sumber makanan

c. tempat hidupnya

b. alat transportasi

d. alat berkembang biak

4. Kegiatan manusia di bawah ini yang memanfaatkan air dalam bidang pertanian adalah….

a. Paman mencuci mobil dengan air sumur

c. Kakak menggunakan air untuk mencuci piring

b. Ayah memelihara ikan di tambak

d. Pak Tani mengairi sawahnya dengan air sungai

5. Bibi mengambil air di sumur untuk mencuci baju keluarganya yang kotor.

Hal ini merupakan contoh bahwa air mempunyai fungsi bagi manusia dalam…..

a. menjaga kebersihan

c. mencegah kekeringan

b. menjaga keamanan

d. membunuh penyakit​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

1.c.sumber minuman

2.b. fotosintesis

3.c. tempat hidupnya

4. d. pak tani mengairi sawahnya dengan air sungai

5. a. menjaga kebersihan

Penjelasan:

  • maaf kalo salah
  • jadikan jawaban tercerdas

semoga membantu (♥ω♥*)

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh fenimelinda9 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Thu, 08 Jul 21