Dapatkah kamu menjelaskan makna dari logo provinsi Jawa Tengah​

Berikut ini adalah pertanyaan dari merisaayu pada mata pelajaran Seni untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Dapatkah kamu menjelaskan makna dari logo provinsi Jawa Tengah​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Penjelasan:

Makna Logo Provinsi Jawa Tengah

Bintang bersudut lima di tengah bagian atas melambangkan Ketuhanan, sementara padi dan kapas yang mengapit kedua sisi lambang bermakna kemakmuran dan kesejahteraan. Hal ini melambangkan hari depan rakyat Jawa Tengah, menuju masyarakat yang adil dan makmur berdasarkan Ketuhanan Yang Maha Esa.

#MAAF KALAU JAWABANNYA SALAH YAA.

#NO COPAS.

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh pemustaka dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Mon, 31 Jan 22