melarang pembuangan limbah ke sungai Di bawah ini pernyataan yang salah

Berikut ini adalah pertanyaan dari kaylaprameshwari pada mata pelajaran Biologi untuk jenjang Sekolah Dasar

Melarang pembuangan limbah ke sungaiDi bawah ini pernyataan yang salah mengenai pencemaran adalah .... *
A.Suatu zat disebut polutan karena kadarnya melebihi batas, berada pada waktu yang
tidak tepat,berada pada tempat yang tidak semestinya.
B.Limbah industri, pertanian dan rumah tangga dapat menyebabkan pencemaran air
C.Pencemaran yang disebabkan oleh jenis logam berat merupakan jenis pencemaran
fisika
D.pupuk buatan dan pestisida DDT dapat menyebabkan pencemaran air dan tanah
termasuk pencemar kimiawi

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Dibawah ini yang merupakan pernyataan yang salah mengenai pencemaran adalah C. Pencemaran yang disebabkan oleh jenis logam berat merupakan jenis pencemaran  fisika

Penjelasan:

Pencemaran lingkungan adalah suatu zat yang terdapat polutan disekitar lingkungan yang kadarnya melebihi batas, berada pada waktu yang tidak tepat, dan berada pada tempat yang tidak semestinya/sewajarnya. Pencemaran yang disebabkan oleh jenis logam berat merupakan salah satu contoh pencemaran kimia.

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh hellokoro dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Mon, 26 Jul 21