Buatlah 5 soal tentang sensor cahaya beserta jawabannya! ​

Berikut ini adalah pertanyaan dari MochGanesha2772 pada mata pelajaran Bahasa lain untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Buatlah 5 soal tentang sensor cahaya beserta jawabannya! ​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

1)Jika hendak menguji sensor photodiode untuk mendeteksi garis pada aplikasi robot line follower, maka digunakan komponen apakah yang bertindak sebagai pemancarnya?

jb.LED

2)Fungsi magnet dari sensor magnet adalah sebagai?

jb.Saklar

3)Sensor yang berkerja berdasarkan besar/kecilnya kekuatan gelombang suara yang mengenai membran sensor yang menyebabkan bergeraknya membran sensor yang juga terdapat sebuah kumparan kecil di balik membran tadi naik & turun adalah?

jb.Sensor Suara

4)Prinsip kerja dari suatu sensor mengubah energi dari foton menjadi elektron. Pernyataan tersebut merupakan prinsip kerja dari sensor?

jb.Sensor Cahaya

5)Pengubah bentuk besaran panas menjadi besaran listrik adalah prinsip kerja dari sensor?

jb.Sensor Suhu

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh ikhsantimukminah1025 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Mon, 03 Jan 22