Apa yang kamu lakukan untuk mendukung supaya masyarakat Indonesia sejahtera

Berikut ini adalah pertanyaan dari zennachix pada mata pelajaran Bahasa lain untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Apa yang kamu lakukan untuk mendukung supaya masyarakat Indonesia sejahtera sehingga negara kuat? Apakah kamu juga menjaga kesehatanmu? Bagaimana caramu menjaga kesehatan, Saat ini mungkin kamu tidak lagi kanak-kanak, mungkin kamu sudah remaja. Masa remaja adalah masa memasuki pubertas. Pada masa pubertas hendaknya kamu sudah bisa menjaga kesehatan tubuhmu, misalnya dengan cara rajin berolahraga. Ingatkah kamu mengenai ciri-ciri masa pubertas?​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

masa pubertas adalah masa memasuki tahap menuju remaja

ciri ciri tahap remaja yaitu:

laki laki :

mengalami mimpi basah,suara membesar ,tumbuh jakun,kumis,jenggot,dan tumbuh rambut di sekitar kemaluan

perempuan:

mengalami manstruasi ,suara lebih besar,payudara membesar,pinghul melebar,dan tumbuh rambut di sekitar kemaluan

maaf kalo salah...

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh ayuhasanah098 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Fri, 15 Apr 22