tolak ukur untuk bisa percaya diri bukanlah fisik yang keren

Berikut ini adalah pertanyaan dari brigitarenataziliwu pada mata pelajaran Bahasa lain untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Tolak ukur untuk bisa percaya diri bukanlah fisik yang keren dan uang jajan yang banyakkomentar : ....


tolong bantu saya kak, sekian terima gaji​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Tolak ukur untuk bisa percaya diri bukanlah fisik yang keren dan uang jajan yang banyak.

Komentar untuk kalimat di atas adalah bahwa untuk percaya diritak memerlukan sebuah fisik dan materi namun memerlukan sebuah kemampuan atau tentang kualitas diri kita sehingga akan menuntun kepadapercaya diri.

Penjelasan:

Percaya diri merupakan suatu sikap atau keyakinan terhadap kemampuan seseorang, seseorang merasa kurang cemas ketika mengambil tindakan, bebas bertindak sesuka hatinya, dan bertanggung jawab atas keputusan dan tindakannya. Percaya diri juga dapat diartikan sebagai  sikap yang erat kaitannya dengan penilaian  kemampuan seseorang berdasarkan kinerja yang  berhasil  sehingga seseorang dapat lebih  menilai kekuatan dan kelemahannya. Orang yang percaya diri dapat mendorong diri mereka untuk menjadi orang yang lebih baik  setiap hari.

Pelajari lebih lanjut

Pelajari lebih lanjut materi tentang penjelasan kepercayaan diri: yomemimo.com/tugas/34041119

#BelajarBersamaBrainly

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh grahatama dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Thu, 26 May 22