Hasil karya seni ragam hias berbahan kayu merupakan karya seni

Berikut ini adalah pertanyaan dari laodemilham8610 pada mata pelajaran Seni untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Hasil karya seni ragam hias berbahan kayu merupakan karya seni rupa yang berbentuk ...

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Karya seni berbahan kayu memili bentuk karya seni tiga dimensi.Karya seni rupatiga dimensi merupakan suatu karya seni rupa yang dapat dilihat dari berbagai arah serta memiliki panjang, lebar dan tinggi.

Pembahasan:

Karya seni rupaberdasarkan dimensinya dibedakan menjadi dua yaitu karya seni rupadua dimensi dan karya seni rupa tiga dimensi. Karya seni rupatiga dimensimerupakan suatu karya seni rupa yang dapat dilihat dari berbagai arah serta memiliki panjang, lebar dan tinggi. Adapun contoh dari seni rupa tiga dimensi yaitu patung, vas bungan dan lain-lain. Karya seni rupa dua dimensimerupakan karya seni rupa yang hanya dapatdilihat pada satu sisi atau satu arah serta memiliki panjang dan lebar. Adapun contoh dari karya seni rupa dua dimensi yaitu lukisan.

Pelajari lebih lanjut

Pelajari lebih lanjut mengenai materi seni rupa tiga dimensi pada link yomemimo.com/tugas/27794082

#BelajarBersamaBrainly

#SPJ4

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh vaalennnnnn dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Thu, 01 Sep 22