perbedaan diktat dan buku pelajaran​

Berikut ini adalah pertanyaan dari nayladanis00 pada mata pelajaran Bahasa lain untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Perbedaan diktat dan buku pelajaran​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

buku diktat adalah catatan tertulis suatu mata pelajaran yang dipersiapkan guru untuk mempermudah / memperkaya materi mata pelajaran atau bidang studi yang di sampaikan oleh guru dalam proses kegiatan pembelajaran

sedangkan buku pelajaran adalah buku acuan yang berisi kesimpulan materi dalam cabang ilmu tertentu yang disajikan secara komprehensif

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh dindacalista16 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sun, 11 Dec 22