Jelaskan salah satu contoh bahwa hukum taurat seringkali dijadikan sebagai

Berikut ini adalah pertanyaan dari renandyarifqi9965 pada mata pelajaran Bahasa lain untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Jelaskan salah satu contoh bahwa hukum taurat seringkali dijadikan sebagai senjata untuk menghakimi orang lain​.

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Oke terima atas pertanyaan nya berhubung saya sedikit mempelajari apa itu hukum Taurat maka izinkanlah saya menjawab pertanyaan ini

Penjelasan:

Hukum Taurat diberikan agar manusia menyadari keberadaan nya sebagai manusia berdosa,hal ini bukan berarti Hukum Taurat dijadikan alat untuk menghakimi sesama tetapi lebih kepada perwujudan kasih sesama manusia

Jika kita membunuh berarti kita menghilangkan nyawa ciptaan Tuhan, menghilangkan nyawa karya Tuhan,maka niat balik dari hukum ini adalah mengasihi sesama manusia dan memperlakukan manusia secara manusiawi.

Tapi dalam praktek nya Hukum Taurat digunakan sebagai alat untuk menghakimi orang lain

Jangan berzinah!,kata itu terlontar pada perempuan yang kedapatan sedang berzinah, menurut hukum Musa harus di rajam batu,apakah itu tujuan dari Hukum Taurat? tentu tidak karena hukum Taurat adalah perwujudan kasih sayang, seseorang yang menjudge orang lain dengan zinah apakah sudah pasti dirinya lepas dari zinah? apakah sudah pasti dirinya juga tidak berdosa?.

Pertanyaan pertanyaan itulah yang perlu direnungkan bersama,maka dari itu kita kembali lagi bahwa Hukum Taurat adalah perwujudan dari kasih sayang

God Bless You all

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh geezaalexs dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Mon, 17 Oct 22