Ahmad tidak mau mencontek saat ujian karena mencontek adalah perbuatan

Berikut ini adalah pertanyaan dari arthasatria418 pada mata pelajaran Bahasa lain untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Ahmad tidak mau mencontek saat ujian karena mencontek adalah perbuatan curang. Ahmad merasa gerak-gerinya selalu diawasi Malaikat....a. Ar ruh Al Amin
b. Rokib
c. zabaniah
d. kiraman katibin

Plis jawab yg bener kalau enggak saya laporin.​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

d. Kiraman Katibin

Kiraman Katibin (Arab: كراماً كاتبين) adalah dua malaikat yang terletak di bahu kanan dan kiri setiap makhluk-Nya (manusia).

kiriman Katibin adalah nama lain dari Malaikat Raqib dan Atid.

Malaikat Raqib dan Atid adalah maikat pencatat amal perbuatan baik dan buruk nya manusia di Dunia.

Raqib bertugas mencatat amal perbuatan baik

Atid bertugas mencatat amal perbuatan buruk

jadikan jawaban tercerdas! lagu butuh banget buat naik level:)

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh arindideaananda dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Mon, 30 May 22