Apa sajakah kontribusi hermeneutika dalam hasanah pendidikan agama islam.

Berikut ini adalah pertanyaan dari Andimirna8429 pada mata pelajaran Bahasa lain untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Apa sajakah kontribusi hermeneutika dalam hasanah pendidikan agama islam.

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Untuk memahami kandungan Alquran kaum muslimin telah mempunyai ilmu tersendiri yang sudah mapan yaitu ilmu tafsir. Ilmu ini telah digunakan sebagai pembedah Alquran sejak masa awal Islam sampai sekarang. Dewasa ini muncul ilmu yang belum dikenal sebelumnya yaitu hermeneutika sebagai alat bantu untuk memahami Alquran. Penggunaan ilmu ini dalam blantika dunia tafsir adalah hal baru, sehingga menimbulkan polemik. Sebagian mendukung dan sebagian lagi menolaknya. Adanya perbedaan sikap dalam memandang ilmu ini disebabkan karena perbedaan persepsi mereka terhadap implementasinya. Hasil kajian pada masalah ini, menunjukkan bahwa penggunaan hermeneutika dalam menemukan ayat-ayat Alquran harus hati-hati. Selain itu pula ilmu ini sebaiknya ditempatkan sebagai komplemen, bukan sublemen dari ilmu tafsir.

Penjelasan:

Semoga membantu bantu follow jadiin yang tercerdas agar bisa lebih banyak membantu kalian

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh srim87007 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Mon, 20 Mar 23