Secara teoritis, dalam budidaya tanaman katuk ditanam dengan sistem petakan

Berikut ini adalah pertanyaan dari flowvicky864 pada mata pelajaran Bahasa lain untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Secara teoritis, dalam budidaya tanaman katuk ditanam dengan sistem petakan dengan jarak tanam ​.

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Persiapan Cara Menanam Pohon Katuk – Bibit

Ketimbang menanam benih yang butuh waktu lama, lebih baik mulai menanam dari bibit tunas.

Tak perlu mencangkok, potong saja batang atau tangkai tua dari pohon katuk untuk ditanam langsung ke tanah.

Hampir semua kondisi tanah di Indonesia bersahabat baik dengan metode penanaman bibit ini. Usai batang ditanam ke tanah sebagai bibit, segera sirami dengan air intensitas rendah.

Lahan Pohon Katuk

Penentuan lahan tanam pohon katuk tidak begitu sulit karena bibit cepat beradaptasi dengan segala jenis tanah di Indonesia.

Pastikan lahan tidak langsung kena paparan sinar matahari, kalau memungkinkan agak teduh. Boleh saja menanam di lahan terbuka dengan akses sinar matahari penuh asal kebutuhan air selalu tercukupi alias tanah tak sampai mengering.

Waktu tanam

Cara Menanam Pohon Katuk hanya tinggal membuat lubang tanam untuk batang atau tangkai lalu menutupinya dengan gundukan tanah dan diakhiri penyiraman ringan.

Agar proses pertumbuhan tak mengalami gangguan sama sekali, sebaiknya mulai tanam diawal musim panas ketimbang musim hujan.

Cara Menanam Pohon Katuk – Perawatan

Butuh waktu beberapa minggu hingga akhirnya batang menjadi tunas dan akar tumbuh menguat ke dalam tanah.

Terus sirami tanah dan beri pupuk bila perlu. Sebenarnya perawatan katuk tergolong mudah tanpa perlu pupuk, namun boleh saja diberi agar mempercepat pertumbuhan.

Berikan saja pemupukan dengan komposisi seimbang plus penyiraman rutin agar tanah tetap lembab.

Pohon Katuk cepat tumbuh besar dalam waktu singkat. Lakukan pemangkasan rutin dengan ketinggian sekitar 6-8 inci dari permukaan tanah sehingga pertumbuhan tetap terkendali dan tak memakan lahan.

Penjelasan:

cara menanam

SEMOGA MEMBANTU maaf kalo salah ^_^

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh rafaeldidoanggito dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sun, 20 Nov 22