1. Perbedaan karakter laki2 dan perempuan 2. Peran produktif laki2

Berikut ini adalah pertanyaan dari elvinayeshica pada mata pelajaran Bahasa lain untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

1. Perbedaan karakter laki2 dan perempuan2. Peran produktif laki2 dan perempuan 3.Peran sosial di masyarakat laki2 dan perempuan​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Penjelasan:

perbedaan karakter laki laki dan perempuan yaitu terdapat Pada :

- Perbedaan cara berkomunikasi

Perbedaan laki-laki dan perempuan yang pertama adalah cara berkomunikasinya. Hal ini disebabkan oleh adanya perbedaan dalam menyimpan memori. Meski ukuran otak laki-laki lebih besar daripada ukuran otak perempuan, faktanya Hippocampus pada perempuan lebih besar dibandingkan dengan laki-laki.

- Perbedaan Pola pikir

Perbedaan pria dan wanita adalah dari cara berpikir. Menurut penelitian yang dilakukan Ragini Verma, otak perempuan lebih bisa mengaitkan memori dan keadaan sosial. Hal inilah yang menjadi alasan mengapa perempuan mampu melihat dari berbagai sudut pandang dan lebih cepat menarik kesimpulan dibandingkan dengan pria

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh sambitadrianto77 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Mon, 06 Feb 23