kenapa fiksi gak nyata?plissss jawabb​

Berikut ini adalah pertanyaan dari litacia851 pada mata pelajaran Bahasa lain untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Kenapa fiksi gak nyata?
plissss jawabb

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Cerita fiksi biasanya beriki berbagai masalah kehidupan manusia dengan lingkungan, dengan sesama manusia, dengan dirinya sendiri, bahkan dengan Tuhan.

Fiksi merupakan hasil dialog, kontemplasi, dan reaksi pengarang terhadap lingkungan dan kehidupan.

Dalam buku Analisis Fiksi (2012) oleh F. Aziez dan Abdul Hasim, katafiksi (fiction) berasal dari bahasa latin fictum yang artinya membentuk, membuat, mengadakan, dan menciptakanDalam bahasa Indonesia kata fiksi diartikan sesuatu yaang dibentuk, sesuatu yang dibuat, atau sesuatu yang diimajinaksikan.

Dengan arti-arti kata tersebut, pengertian cerita fiksi adalah karya sastra berisi berbagai cerita rekaan atau yang didasari fantasi dan bukan berdasarkan atas kejadian nyata.Cerita jenis fiksi berdasarkan daya imajinasi sang pengarang. Cerita fiksi sengaja ditulis untuk dinikmati para pembaca.

Cerita fiksi ditulis berdasarkan pandangan, tafsiran, pemikiran, dan penilaian pengarang mengenai peristiwa-peristiwa yang ada di sekelilingnya.

Meski cerita rekaan atau imajinatif, cerita fiksi tetap menyajikan latar belakang dan suasana yang nyata. Baik dalam penulisan nama kota, watak, dan tema yang diangkat.

Ciri-ciri cerita fiksi

Ciri-ciri cerita fiksi, sebagai berikut:

Sifatnya rekaan atau mewujudkan imajinasi yang dimiliki oleh pengarang.

Dalam cerita fiksi ada kebenaran yang relatif dan tidak mutlak.

Fiksi umumnya memakai bahasa dengan sifat konotatif dan bukan sebenarnya.

Cerita fiksi tida ada sistematika baku di dalamnya.

Karya fiksi umumnya menyasar pada emosi dan perasaan dari pembaca, bukan pada logikanya.Apriyanto Dwi Santoso melalui bukunya Prosa Fiksi (2015), jenis-jenis cerita fiksi terbagi menjadi dua,

Penjelasan:

maaf ya kalo salah

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh fahmi6294 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Tue, 03 May 22