Berikut ini adalah pertanyaan dari ghaziaminsyah pada mata pelajaran Bahasa lain untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jawaban:
B. Guguritan (Puisi)
Penjelasan:
Bentuk puisi kauger (terikat) yang memiliki aturan nomor guru dan guru lagu adalah.......
A. Pupuh
B. Guguritan (Puisi)
C. Wawacan (Pidato)
D. Sajak (Puisi)
Guguritan nyaeta karya sastra dina wangun ugeran atawa puisi nu kaiket ku aturan pupuh. Guguritan kagolong dina karangan ugeran dina wangun puisi heubeul. Guguritan disebut karangan ugeran, lantaran ka iket ku aturan nu tangtu, nyaeta aturan pupuh.
guguritan ini merupakan karangan pendek yang disusun menggunakan patokan pupuh, dalam kamus sastra sunda guguritan juga disebutkan sebagai karangan puisi yang merupakan dangding yang terbilang tidak panjang.
guguritan contoh puisi lainnya yang terikat oleh aturan pupuh adalah seperti wawacan. Bedanya, kalau guguritan ini termasuk kedalam bentuk puisi yang isinya tidak berupa cerita sedangkan kalau wawacan termasuk kedalam bentuk puisi yang isinya berupa ceita, dan berikut adalah perbedaannya.
Karena apabila dilihat dari bentuk isinya ada dua jenis puisi sunda yaitu puisi yang isinya berupa cerita dan puisi yang isinya bukan merupakan cerita. Contoh puisi yang isinya bukan berupa cerita selain guguritan adalah sajak, mantra, sisindiran, pupujian dan juga kawih. Sedangkan contoh puisi lainnya yang berupa cerita seperti wawacan dan cerita pantun sunda.
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh erliabunga2001 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Tue, 07 Mar 23