tuliskan bantuan yang dapat di berikan sebelum terjadinya bencana banjir

Berikut ini adalah pertanyaan dari Aldian33500 pada mata pelajaran Bahasa lain untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Tuliskan bantuan yang dapat di berikan sebelum terjadinya bencana banjir

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Perlengkapan medis

Peralatan medis dan obat-obatan bagi korban bencana alam merupakan kebutuhan yang paling mendesak untuk dipenuhi. Pasalnya, peralatan medis sangat berguna untuk mendirikan rumah sakit lapangan. Kamu bisa menyumbangkan berbagai kebutuhan medis seperti antiseptik, obat batuk, parasetamol atau bahkan tandu.

Pakaian layak pakai

Sering kali orang menyalahartikan bantuan berupa pakaian bekas dan tidak memperhatikan kondisi serta kebersihannya. Padahal, keterbatasan fasilitas yang dimiliki para korban membuat pakaian yang masih layak pakai dan sudah dicuci atau disetrika adalah pilihan terbaik, karena mereka dapat langsung memakainya.

Pembalut dan popok bayi

Tiga hal ini juga merupakan kebutuhan yang mendesak untuk dipenuhi. Tidak menutup kemungkinan bahwa ada pengungsi wanita yang sedang datang bulan yang sangat membutuhkan pembalut. Tidak terkecuali para bayi yang tentunya harus berganti popok. Para korban bencana alam akan rentan tertular penyakit jika tidak menjaga kebersihan dan kesehatan diri dengan berganti pakaian dalam, pembalut atau popok bayi.

Makanan kering atau siap santap

Selain lebih mudah untuk didistribusikan, makanan kering dan siap santap, seperti abon atau daging sapi yang sudah dikeringkan, juga bisa disimpan untuk jangka panjang. Jika kamu tidak sempat memberikan bantuan nasi bungkus atau makanan kering siap santap kepada para korban bencana alam, sumbangan berupa makanan kering seperti biskuit dan susu cair juga bisa menjadi alternatif. Setidaknya bahan makanan ini bisa mengurangi rasa lapar dan haus sekaligus memberikan energi.

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh mariachantika13 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Wed, 18 May 22