18.Bhinneka Tunggal Ika adalah semboyan bangsa Indonesia.semboyan ini bermakna...a. lalu

Berikut ini adalah pertanyaan dari cutari859 pada mata pelajaran PPKn untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

18.Bhinneka Tunggal Ika adalah semboyan bangsa Indonesia.semboyan ini bermakna...a. lalu memandang perbedaan yang ada di Indonesia
b. mengutamakan kepentingan bangsa
c. membina keselarasan pergaulan tanam paksa pertentangan-pertentangan
d. mempersatukan seluruh rakyat Indonesia dengan menentukan persamaan dan mengabaikan perbedaan yang ada di Indonesia ​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

d. mempersatukan seluruh rakyat Indonesia dengan menentukan persamaan dan mengabaikan perbedaan yang ada di Indonesia

Penjelasan:

Bhinneka Tunggal Ika dengan simbol burung Garuda merupakan semboyan dari bangsa Indonesia yang ada karena didasari oleh banyaknya perbedaan yang ada di Indonesia itu sendiri.

Semboyan Bhinneka Tunggal Ika berbunyi "Berbeda-beda namun tetap satu jua", berarti simbol ini memiliki makna bahwa meskipun bangsa Indonesia mempunyai banyak perbedaan, perbedaan tersebut tidak akan menjadi rintangan untuk bangsa Indonesia dalam bersatu, tetapi perbedaan tersebut dimanfaatkan untuk bersatu.

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh RadenSoedirman dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sun, 30 May 21