sebutna Lan jelasna jenise narasi​

Berikut ini adalah pertanyaan dari sabrinadzaki09 pada mata pelajaran Bahasa lain untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Sebutna Lan jelasna jenise narasi​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

1. Narasi Informatif

Merupakan karangan yang bertujuan menyampaikan informasi dengan tepat berdasarkan peristiwa atau kejadian.

2. Narasi Artistik

Narasi artistik adalah karangan yang menceritakan suatu kisah atau peristiwa dengan tujuan untuk memberikan pengalaman estetis kepada pembacanya. Jenis ini biasanya berupa fiksi atau nonfiksi dengan bahasa figuratif atau kiasan.

3. Narasi Sugestif

Narasi Sugestif adalah narasi yang menceritakan sebuah peristiwa atau kisah dengan maksud terselubung kepada para pembaca atau pendengarnya

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh xyzzztempest dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Mon, 24 Oct 22