1.) seorang yang sudah Qiyam dalam menjalankan shalatnya,maka ia di

Berikut ini adalah pertanyaan dari muthisabila pada mata pelajaran Bahasa lain untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

1.) seorang yang sudah Qiyam dalam menjalankan shalatnya,maka ia di bolehkan melaksanankan shalat adalah .....A.) Tidur
B.) Duduk
C.) Berdiri
D.) Berbaring

2.) Mengqashar shalat bagi yang memenuhi syarat hukumnya yaitu...
A.) Makruh
B.) Jaiz
C.) Fardhu
D.) Haram

3.) Pak Amin walau dalam keadaan sakit namun tetap diwajibkan melaksanakan shalat Fardhu. Dan ia tetap harus qoiman dalam menjalankan shalat selama mampu,yang dimakasud Qoiman adalah ....
A.) Duduk
B.) Berdirimu
C.) Berbaring
D.) Tidak perlu shalat

4.) Rasulullah SAW.Mengajarkan apabila seseorang dalam perjalanan jauh maka ia boleh menjama' shalatnya baik dengan jama' taqdim atau ....
A.) Jama' Tak'hir
B.) Qashar
C.) Tamam
D.) Jama' Qashar

5.) posisi kepala seseorang yang hendak melaksanakan shalat dengan berbaring berada di sebelah...
A.) Boleh dimana saja
B.) Segala arah mata angin
C.) Utara
D.) Selatan

6.) hukum melaksanakan menjama' shalat bagi seseorang musafir adalah....
A.) haram
B.) Mandhub
C.) Makruh
D.) Jaiz

Jawab dengan benar ya ...
Jangan asal ...

soalnya mau di kumpulin tugas besok mohon bantuannya ya...​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

1.C.Berdiri

2.C.Fardhu

3.B.Berdiri

4.A.jama' Tak'hir

5.B.Segala arah mata angin

6.D.jaiz

Penjelasan:

1.Qiyam terjemahan dalam bahasa arab adalah berdiri seperti hendak melaksanakan shalat

2.fardhu yg berarti wajib

3.Qoiman pun bisa diartikan berdiri juga so jawabannya B

4.jamak Tak'hir ketika mengerjakan 2 sholat fardhu sekaligus diwaktu sholat terakhir yang tertera pada Al-Quran surah annisa ayat 101

5.Sebagaimana Nabi shallallahu alaihi wa sallam telah bersabda kepada Umran bin al-Hushain: “Apabila engkau tidak mampu maka shalatlah dalam keadaan miring.”

Ini adalah posisi yang ditentukan oleh syar’i, posisi ini memiliki kelebihan dibanding terlentang: Wajah orang yang sakit menghadap kiblat, adapun posisi terlentang maka wajah si orang sakit menghadap ke langit. (Asy-Syarh al-Mumti’ ala Zad al-Mustaqni’ 4/329-330)

jadi apabila tidak bisa berbaring ke arah kiblat diperbolehkan ke segala arah mata angin

6.Syekh Thahir Al-Jazairi dalam kitab Al Jawahirul Kalamiyah Fi Idhahil A’qidah Al Islamiyyah menjelaskan makna dari sifat ini. Menurut beliau, sifat Jaiz bagi Allah adalah “melakukan hal-hal yang mungkin dan (atau) meninggalkannya, seperti dijadikannya manusia itu kaya atau miskin, sehat atau sakit, dan lain sebagainya”.

semoga bermanfaat :)

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh tanjungsaputra121204 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sun, 20 Jun 21