29. Bacalah kutipan cerita berikut!Tiara sangat pandai bernyanyi dan memainkan

Berikut ini adalah pertanyaan dari raaxxyy pada mata pelajaran Bahasa lain untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

29. Bacalah kutipan cerita berikut!Tiara sangat pandai bernyanyi dan memainkan berbagai alat musik. Sejak duduk di bangku
Taman Kanak-kanak Tiara selalu mengikuti lomba bernyanyi anak dan pulang membawa
piala. Orang tua Tiara dulu adalah musisi pada zamannya sehingga mereka sangat
mendukung bakat Tiara tersebut
Peribahasa yang tepat untuk menggambarkan cerita di atas adalah...
A. buah tidak jatuh jauh dari pohonnya
B. bagaikan pungguk merindukan bulan
C. bagaikan burung di dalam sangkar
D. air cucuran atap jatuhnya ke pelimbahan juga

tolong dijawab​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

a. buah tidak jatuh dari pohonnya

Penjelasan:

artinya adalah sifat anak tidak jauh dari orang tuanya.

hermiione//semoga membantu dan jadikan jawaban terbaik ya ☺️

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh hermiione dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sun, 16 May 21