PernyataanJawabanBetul SalahKandungan zat gizi fosfor pada belut lebih rendah daripada

Berikut ini adalah pertanyaan dari zikrazulfia71 pada mata pelajaran Bahasa lain untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

PernyataanJawaban
Betul Salah
Kandungan zat gizi fosfor pada belut lebih rendah daripada daging
sapi
Kadar vitamin C pada telur paling tinggi dibanding belut dan daging
sapi
Jika kalori telur dijumlahkan dengan kalori daging sapi, hasilnya
akan lebih besar dibanding kalori belut
Urutan kadar zat besi dari yang terendah sampai tertinggi adalah
daging sapi, telur, belut
Dari ketiga bahan diatas, hanya telur yang mempunyai kandungan
karbohidrat​
PernyataanJawabanBetul SalahKandungan zat gizi fosfor pada belut lebih rendah daripada dagingsapiKadar vitamin C pada telur paling tinggi dibanding belut dan dagingsapiJika kalori telur dijumlahkan dengan kalori daging sapi, hasilnyaakan lebih besar dibanding kalori belutUrutan kadar zat besi dari yang terendah sampai tertinggi adalahdaging sapi, telur, belutDari ketiga bahan diatas, hanya telur yang mempunyai kandungankarbohidrat​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

1. Kandungan zat gizi fosfor pada belut lebih rendah daripada daging sapi.

  • Salah. Karena zat gizi fosfor belut 200 mg dan zat gizi fosfor daging sapi 170 mg, jadi Kandungan zat gizi fosfor belut lebih tinggi daripada daging sapi.

2. Kadar vitamin C pada telur paling tinggi dibanding belut dan daging sapi.

  • Salah. Justru kadar vitamin C pada belut paling tinggi dibanding telur dan daging sapi.

3. Jika kalori telur dijumlahkan dengan kalori daging sapi, hasilnya akan lebih besar dibanding kalori belut.

  • Betul. Kalori telur + Kalori daging sapi = 162 + 207 = 369, kalori belut = 303. 369 > 303jadi pernyataan tersebutbenar.

4. Urutan kadar zat besi dari yang terendah sampai tertinggi adalah daging sapi, telur, belut.

  • Salah. Zat besi daging sapi = 2,8 mg, zat besi telur = 2,7 mg, zat besi belut = 2,0 mg. Urutan dari yang terendah-tertinggi; belut, telur, daging sapi.

5. Dari ketiga bahan diatas, hanya telur yang mempunyai kandungan karbohidrat.

  • Betul.Karena pada kolomkarbohidrat pada tabel, belut dan daging sapi memiliki karbohidrat 0,0 g (tidak ada) jadi pernyataan tersebut benar.

.

.

.

.

.

.

Maaf ya kalau salah dan kurang jelas

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh Tresca dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Fri, 16 Jul 21