Berikut ini adalah pertanyaan dari ekafidiyanti pada mata pelajaran Bahasa lain untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama
artikan kedalam bahasa indonesia
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Nyo gaweh bido surat resmei jamo surat mak resmei? artinya "Apa saja perbedaan surat resmi dengan surat tidak resmi?"
Pembahasan
Kalimat tersebut termasuk kalimat bahasa Lampung. Bahasa Lampung ini tersusun dari 2 dialekyaitu dialekA (Api/Abung) dan juga dialek O (Nyo). Dialek A biasanya memiliki struktur dengan akhiran asedangkan dialek O memiliki strukturakhiran o/ei/eo. Misalnya :
- Nyo gaweh bido Amir jamo Udin? (Dialek O)
- Api gawoh bida Amir jama Udin? (Dielek A)
Kalimat Nyo gaweh bido surat resmei jamo surat mak resmei? memiliki arti "Apa saja perbedaan surat resmi dengan surat tidak resmi?", yang tersusun dari suku kata :
- Nyo = Apa (Dialek O)
- Gaweh = Saja (Dialek O)
- Bido = Beda ( O)
- Surat = Surat (A/O)
- Resmie = Resmi (O)
- Mak Resmie = Tidak resmi (O)
Detail Jawaban
Kelas : 9 SMP
Mapel : Bahasa Lampung
Materi : Surat Resmie jamo Surat Mak Resmie
Kode Kategorisasi : 9.18
Kata Kunci : Ngartiken bahasa Lampung lem Bahasa Indonesia
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh Exology01 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Thu, 17 Jun 21