1. arti kewajiban dan manfaat bagi hidup bersama?2. arti kesetiaan

Berikut ini adalah pertanyaan dari 20102 pada mata pelajaran Bahasa lain untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

1. arti kewajiban dan manfaat bagi hidup bersama?2. arti kesetiaan dan manfaat bagi kehidupan bersama?​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

1) Kewajiban adalah hal-hal yang harus dilakukan oleh seseorang dengan penuh rasa tanggung jawab. Kewajiban selalu bergandengan dengan hak, sehingga apabila kita telah melaksanakan kewajiban kita, kita dapat memperoleh hak kita. Kewajiban dan hak sebaiknya dilaksanakan secara seimbang. Adapun manfaat apabila kita melaksanakan kewajiban yaitu:

1. Terjaganya kerukunan, kenyamanan, ketenangan, dan keamanan hidup

2. Kita terhindar dari permasalahan yang bisa datang dikemudian hari

3. Tercipta lingkungan yang bersih, sehat, dan nyaman

4. Selesainya tugas atau pekerjaan tepat waktu

Menjadi orang yang sukses dikemudian hari karena memiliki etos kerja yang baik dan disiplin serta bertanggung jawab dengan kewajiban

5. Membantu negara dalam menjalankan program pembangunan termasuk dalam sarana dan prasarana umum

6. Dipercaya oleh banyak orang sehingga mendapat kepercayaan untuk melakukan sesuatu hal yang baik di kemudia hari.

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh ilonaa dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Mon, 04 Apr 22