Berikut ini adalah pertanyaan dari ahmadfarizzz39 pada mata pelajaran Bahasa lain untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jawaban:
Membelanjakan Harta
Penjelasan:
Dalam Bahasa Arab, Infaq artinya adalah membelanjakan harta.
Makna dari Infaq bisa bermakna positif maupun negatif.
Orang yang membelanjakan hartanya berarti ia telah mengeluarkan hartanya untuk kepentingan tertentu, bisa untuk kepentingan duniawi yang sama sekali tidak pahalanya atau bahkan menuai dosa (Negatif)
Dan bisa juga untuk kepentingan ukhrawi yang berbuah pahala (Positif)
Namun jika ada seseorang yang membelanjakan hartanya untuk kemaksiatan; judi atau sejenisnya, bisa dikatakan bahwa dia telah menginfaq-kan hartanya, tapi di jalan keburukan.
Ketika infaq itu ditujukan untuk kebaikan di jalan Allah swt sebagai nilai ibadah, nilainya dikhususkan lagi menjadi Sedekah.
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh BabyGru dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Thu, 06 Jan 22