1. Apa Yang Dimaksud Dengan "Ilustrasi"2. Jelaskan Tujuan Dari Gambar

Berikut ini adalah pertanyaan dari kabisal pada mata pelajaran Bahasa lain untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

1. Apa Yang Dimaksud Dengan "Ilustrasi"2. Jelaskan Tujuan Dari Gambar Ilustrasi?
3. Sebutkan Contoh Dari Gambar Ilustrasi?

Note :
Btw, Yang Mau Pp,
Ini Ada Sedikit Bantuan Pemasangan Pp

Note2 :
Selamat Mengerjakan,,​
1. Apa Yang Dimaksud Dengan

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

1. Kata Ilustrasi berasal dari bahasa Latin “Illustrare”, yang berarti menjelaskan atau menerangkan, dengan demikian gambar ilustrasi diartikan sebagai gambar yang bersifat sekaligus berfungsi untuk menerangkan sesuatu peristiwa.

Ilustrasi menurut Kamus Besar Bahasa Indonesia (KBBI) berarti gambar (foto, lukisan) untuk memperjelas isi buku, karangan, dan sebagainya; gambar, desain, atau diagram untuk penghias (halaman sampul dan sebagainya); (penjelasan) tambahan berupa contoh, bandingan, dan sebagainya untuk lebih memperjelas paparan (tulisan dan sebagainya);

Gambar ilustrasi merupakan karya seni rupa dua dimensi yang bertujuan untuk memperjelas maksud dari cerita, berita maupun pesan.

2. Menggambar ilustrasi merupakan kegiatan menggambar yang bertujuan untuk memperjelas ide cerita atau narasi, dimana tujuan utamanya adalah untuk memperkuat, memperjelas, memperindah, dan mempertegas cerita tersebut.

3.

  • Kartun. Kartun merupakan tokoh yang berupa hewan, manusia, maupun manusia pada cerita humor yang bersifat menghibur
  • Karikatur. Karikatur menampilkan karakter yang dilebih-lebihkan, lucu, unik, dan terkadang mengandung kritikan
  • Komik
  • Ilustrasi Karya Sastra
  • Vignette

Penjelasan:

semoga membantu

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh ahlarizqina0 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Wed, 02 Feb 22