2. Lakukanlah analisis informasi iklan tentang topik iklan, kata kunci,

Berikut ini adalah pertanyaan dari wisriwisri16 pada mata pelajaran Bahasa lain untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

2. Lakukanlah analisis informasi iklan tentang topik iklan, kata kunci, gambar iklan, pesan dan sasaran dari iklan media cetak yang kamu dapatkan!tolong dijawab kak​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban: Iklan media cetak adalah salah satu bentuk iklan yang dilakukan dengan cara memanfaatkan media cetak, seperti koran, tabloid, majalah, brosur dan sejenisnya. Intinya, jika iklan itu berada di media yang melalui proses percetakan itu adalah iklan media cetak.

Kita dapat menemui iklan media cetak ini di koran, majalah, tabloid, brosur dan spanduk – spanduk yang biasanya dipasang di jalanan. Salah satu dari iklan media cetak yang akan kita bahas kali ini adalah iklan media cetak yang ada di koran. Iklan – iklan yang terdapat di biasanya adalah iklan – iklan yang mempromosikan suatu produk, jasa atau acara dan informasi atau sosialisasi seperti halnya iklan layanan masyarakat. Biasanya, untuk bisa beriklan di media cetak, ada beberapa ketentuan yang harus dipenuhi, seperti jumlah baris, bahasa yang digunakan, jumlah kata, dan sebagainya.

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh saveladwi dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sun, 16 Jan 22