1. jelaskan pengertian shalawat dan pembagiannya​

Berikut ini adalah pertanyaan dari dwidiki585 pada mata pelajaran Bahasa lain untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

1. jelaskan pengertian shalawat dan pembagiannya​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Pengertian salawat menurut arti bahasa adalah doa, sedangkan

menurut Isilah, salawat adalah: salawat Allah kepada Rasulullah, berupa

rahmat dan kemuliaan (rahmat ta’dhim). Salawat dari malaikat kepada

Nabi. Berupa permohonan rahmat dan kemuliaan kepada Allah. Untuk

Nabi Muhammad, sementara salawat dari selain Nabi berupa permohonan

rahmat dan ampunan. Shalawat orang-orang beriman (manusia dan jin)

adalah permohonan rahmat dan kemuliaan kepada Allah untuk Nabi,

seperti Allahumma salli ‘ala sayyidina Muhammad.

Shalat terbagi 2 yaitu Shalat Fardhu dan Shalat Sunnat. Shalat Fardhu hukumnya wajib dan mencegah seseorang dari perbuatan keji dan mungkar.

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh refanadityaputra12 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Thu, 01 Jul 21