Berikut ini adalah pertanyaan dari syifarenatalisis pada mata pelajaran Bahasa lain untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Cuprum, Aurum, dan Natrium
PEMBAHASAN
Cuprum
Cuprum adalah nama latin dari tembaga yang termasuk dalam unsur logam dengan lambang Cu
Aurum
Aurum adalah nama latin dari Emas yang termasuk dalam unsur logam dengan lambang Au
Natrium
Natrium adalah nama latin dari Natrium yang termasuk dalam unsur logam dengan lambang Na
Unsur diberi nama nama dengan menggunakan bahasa Latin berdasarkan penemu pertamanya atau tempat ditemukannya unsur tersebut. Ahli-ahli kimia tidak membedakan penamaan unsur alamian yang terdapat di alam maupun unsur buatan. Beberapa unsur menggunakan nama untuk menghormati identitas penemunya ataupun tempat penemuannya
Simbol unsur dibuat untuk memudahkan dalam penulisan nama unsur, yaitu dengan cara menyingkatnya. simbol unsur yang saat ini digunakan secara internasional adalah simbol unsur yang diusulkan oleh Jöns Jakob Berzelius
Cara pemberian lambang unsur menurut Berzelius adalah sebagai berikut.
- Setiap unsur dilambangkan dengan satu huruf, yaitu huruf awal dari nama latinnya.
- Huruf awal ditulis dengan huruf kapital atau huruf besar.
- Untuk unsur yang memiliki huruf awal sama, diberikan satu huruf kecil dari nama unsur tersebut.
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh adipratama17 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Tue, 08 Feb 22