Berikut ini adalah pertanyaan dari 0711suprayitno pada mata pelajaran IPS untuk jenjang Sekolah Dasar
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jawaban:
Secara astronomis, Benua Asia terletak antara 26 derajat BT - 170 derajat BT dan 11 derajat LS - 80 derajat LU.
Penjelasan:
Benua Asia dikelilingi oleh samudra-samudra yang luas di sebelah utara, timur, dan selatan. Sedangkan di bagian barat berbatasan dengan daratan Eropa, Laut Merah, Laut Tengah, dan Terusan Suez.
Letak Astronomis adalah letak suatu wilayah yang dihubungkan dengan garis lintang dan garis bujur, dimana dari kedua garis ini akan menghasilkan suatu titik koordinat pada satelit atau peta.Garis-garis ini membagi bumi menjadi garis bujut timur dan garis bujur barat dengan bujur 180
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh AsyifaSyalwa21 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Sun, 04 Jul 21