Berikut ini adalah pertanyaan dari sitinurhayati2570 pada mata pelajaran Bahasa lain untuk jenjang Sekolah Menengah Atas
3 : apa yang kamu lakukan apa bila melihat lingkungan yang kotor
4 : tuliskan bunyi proklamasi
5 : jelaskan apa yang di sebut dengan sampah organik dan an organik
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jawaban:
1.a menaati peraturan sekolah
b mendengarkan ucapan guru
c menjaga kebersihan lingkungan sekolah
2.a mendapat nilai
b mendapat fasilitas yang layak
c mendapat kasih sayang dari guru
3.membersihkan lingkungan tersebut
4.Kami bangsa Indonesia dengan ini menjatakan kemerdekaan Indonesia. Hal-hal jang mengenai pemindahan kekoeasaan d.l.l., diselenggarakan dengan tjara saksama dan dalam tempo jang sesingkat-singkatnja. Djakarta, hari 17 boelan 8 tahoen 05 Atas nama bangsa Indonesia. Soekarno/Hatta.
5.a Sampah organik adalah sampah yang berasal dari sisa mahkluk hidup yang mudah terurai secara alami tanpa proses campur tangan manusia untuk dapat terurai.
b Sampah anorganik adalah sampah yang sudah tidak dipakai lagi dan sulit terurai.
Penjelasan:
maaf kalo salah
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh pinkgaming27 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Tue, 19 Apr 22