Berikut ini adalah pertanyaan dari khadijahamt123 pada mata pelajaran Bahasa lain untuk jenjang Sekolah Menengah Atas
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Pernyataan tersebut sesuai dengan firman Allah SWT dalam QS. Az-Zukhruf : 32
اَهُمْ يَقْسِمُوْنَ رَحْمَتَ رَبِّكَۗ نَحْنُ قَسَمْنَا بَيْنَهُمْ مَّعِيْشَتَهُمْ فِى الْحَيٰوةِ الدُّنْيَاۙ وَرَفَعْنَا بَعْضَهُمْ فَوْقَ بَعْضٍ دَرَجٰتٍ لِّيَتَّخِذَ بَعْضُهُمْ بَعْضًا سُخْرِيًّا ۗوَرَحْمَتُ رَبِّكَ خَيْرٌ مِّمَّا يَجْمَعُوْنَ
Artinya: “Apakah mereka yang membagi-bagi rahmat Tuhanmu? Kami telah menentukan antara mereka penghidupan mereka dalam kehidupan dunia, dan kami telah meninggikan, sebahagian mereka atas sebagian yang lain beberapa derajat, agar sebagain mereka dapat mepergunakan sebagian yang lain. Dan rahmat Tuhanmu lebih baik dari apa yang mereka kumpulkan.”
Pembahasan
Sewa menyewa rumah tentunya sudah diatur dalam hukum islam. Sewa menyewa dalam agama Islam di sebut dengan ijarah. Menurut istilah, al-ijarah merupakan penyerahan (memberikan) manfaat benda kepada orang lain dengan pembayaran sebagai gantinya. Sehingga sewa menyewa atau ijarah bermakna akad pemindahan hak guna atau hak pakai atas suatu barang tersebut.
Pelajari lebih lanjut:
Pelajari lebih lanjut materi tentang sewa, pada: yomemimo.com/tugas/14066332
#BelajarBersamaBrainly
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh maulanaasyari dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Wed, 18 May 22