Q. apa yang dihasilkan dari fotosintesis?jelaskan​

Berikut ini adalah pertanyaan dari CallMeSavicam10 pada mata pelajaran Bahasa lain untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Q.

apa yang dihasilkan dari fotosintesis?jelaskan

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

hasil dari fotosintesis adalah Zat makanan, Oksigen, Dan cadangan makanan seperti buah.

Pembahasan:

Fotosintesis adalah proses pemanfaatan energi sinar matahari yang diresap oleh daun dan dijadikan sebagai sumber cadangan makanan. Proses Fotosintesis terjadi karena adanya sinar matahari yang diserap oleh daun dan menyerap CO²(Karbon dioksida) dan melepaskan O²(oksigen) dan akan menghasilkan C⁶ H¹² O⁶(Glukosa). hasil dari fotosintesis itulah yang dijadikan sebagai penyimpanan cadangan makanan pada tumbuhan.

1. Bagian-Bagian dari Tumbuhan:

a). Akar

akar adalah bagian penting pada tanaman karena tugas akar sebagai penopang/penegak berdirinya batang dan seluruh bagian pada tumbuhan. tanpa adanya akar kemungkinan besar pada tumbuhan agar dapat tumbuh dengan tidak tegak dan akan cepat untuk mati.

b). Batang

Batang adalah tempat dimana ranting, daun dan buah tumbuh. fungsi batang sebagai alat pengangkutan dan penopang tubuh pada tumbuhan.

C). Daun

Daun adalah bagian tumbuhan yang tumbuh dari batang. fungsi daun sebagai alat terjadinya fotosintesis.

D). Bunga

Bunga adalah alat reproduksi pada tumbuhan. fungsi dari bunga adalah sebagai proses terbentuknya buah pada tumbuhan.

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh deswitakaylaputri123 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sat, 03 Sep 22