Menafkahkan harta di jalan Allah SWT merupakan amalan terpuji. Huraikan

Berikut ini adalah pertanyaan dari nikanmiaa pada mata pelajaran Bahasa lain untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Menafkahkan harta di jalan Allah SWT merupakan amalan terpuji. Huraikan bagaimana anda boleh menarik minat rakan anda supaya suka besedekah.​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Penjelasan:

Allah Subhanahu Wa Ta'ala berfirman, artinya: "Perumpamaan (nafkah yang dikeluarkan oleh) orang-orang yang menafkahkan hartanya di jalan Allah adalah serupa dengan sebutir benih yang menumbuhkan tujuh bulir, pada tiap-tiap bulir seratus biji. Allah melipat gandakan (ganjaran) bagi siapa yang Dia kehendaki. Dan Allah Maha Luas (karunia-Nya) lagi Maha Mengetahui." (QS. Al-Baqarah: 261)

Tersimpan pahala dan kebaikan tanpa batas bagi seorang hamba yang menafkahkan hartanya di jalan Allah SWT. Ada pahala dilipatgandakan hingga 700 kali lipat, kebaikan untuk sang hamba, serta kemanfaatan terhadap apa yang disalurkannya. Tiada amal shaleh yang tidak bernilai, semuanya tetap bernilai kebaikan dan pahala di sisi Allah Ta'ala.

Konten ini telah tayang di Kompasiana.com dengan judul "Ganjaran bagi Orang yang Menafkahkan Harta di Jalan Allah SWT"

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh sants2k19 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Fri, 03 Feb 23