bagaimanakah prospek kerjaya juruanimasi pada masa hadapan?​

Berikut ini adalah pertanyaan dari jennynix12345 pada mata pelajaran Bahasa lain untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Bagaimanakah prospek kerjaya juruanimasi pada masa hadapan?​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Prospek kerja juru animasi di masa depan berpotensi pada beberapa pekerjaan diantaranya:

  • Animator yaitu seseorang yang membuat animasi. Spesifikasinya bisa pada animator film, televisi, video game, dll.
  • Ilustrator yaitu profesi di bidang seni rupa yang bertugas membuat ilustrasi.
  • Komikus yaitu profesi seseorang yang bertugas membuat komik.
  • Storyboard artist adalah orang yang bekerja membuat konsep ataupun line cerita menjadi gambaran visual.
  • Perancang game biasa juga disebut game designer yaitu orang yang bekerja membuat konsep untuk video games.
  • Desainer karakter yaitu orang yang membuat karakter animasi.
  • Background artist yaitu seseorang yang bekerja untuk membuat gambar latar dalam sebuah animasi, dan masih banyak pekerjaan lainnya.

Penjelasan:

Juru animasi adalah seniman yang membuat animasi. Lulusan juru animasi tidak hanya terbuka untuk bekerja di industri animasi. Namun, terbuka pada pekerjaan kreatif lainnya.

Pelajari lebih lanjut:

Pengertian animasi: yomemimo.com/tugas/7475256

#BelajarBersamaBrainly

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh mhamadnoval1 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Tue, 19 Jul 22