saat pulang sekolah, fitria tidak sengaja menemukan cincin emas kurang

Berikut ini adalah pertanyaan dari safiraadillah007 pada mata pelajaran Bahasa lain untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Saat pulang sekolah, fitria tidak sengaja menemukan cincin emas kurang lebih 3,5 gram. setelah diumumkan ternyata tidak ada yang merasa kehilangan. sikap yang tepat yang dilakukan oleh fitria adalah...a.fitria memberikan cincin tersebut kepada siapa pun disana
b.fitria segera menjual cincin tersebut sebelum ditemukan pemiliknya
c.cincin temuan fitria wajib hukumnya untuk dijual
d.fitria sebaiknya menyimpan cincin tersebut selamanya
e.fitria membayar zakat atas cincin tersebut sebesar 20% dari harganya​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

D. Fitria sebaiknya menyimpan cincin tersebut selamanya

Penjelasan (Dalam pandangan Islam):

Kewajiban dari orang yang menemukan barang temuan tersebut adalah mengumumkan barang yang ditemukan tersebut selama satu tahun. Jika pemilik tak kunjung ditemui maka kita harus menyimpan nya dengan tidak memainkan cincin tersebut seperti menjual, memberi.

semoga membantu!!

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh quinzasaja dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Mon, 15 May 23