pegertian &dan sebab² melaksanakan sujud syahwi​

Berikut ini adalah pertanyaan dari luthfipiping pada mata pelajaran Bahasa lain untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Pegertian &dan sebab² melaksanakan sujud syahwi​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Pengertian= Sujud sahwi (bahasa Arab: سجود السهو‎) adalah bagian ibadah Islam yang dilakukan di dalam salat. Sujud sahwi merupakan dua sujud yang dilakukan oleh orang yang salat untuk menggantikan kesalahan yang terjadi di dalam salatnya karena lupa

sebab melaksanakan sujud sahwi adalah ragu-ragu tentang jumlah rakaat salat yang telah dikerjakan. seseorang juga dapat melakukan sujud sahwi jika ada yang kelupaan dalam salat seperti lupa membaca doa qunut

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh alzena221108 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Wed, 01 Feb 23