Cinta kasih Tuhan Yesus merupakan kekuatan yang luar biasa seperti

Berikut ini adalah pertanyaan dari falentinohahol80 pada mata pelajaran Bahasa lain untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Cinta kasih Tuhan Yesus merupakan kekuatan yang luar biasa seperti dalam Yohanes 3 : 16, dimana semasa hidup Tuhan Yesus didunia orang banyak menikmati kehadiran-Nya. Yang lumpuh bisa berjalan kembali, yang buta bisa melihat, yang mati dibangkitkan dan mereka yang tersingkirkan dihampiri, hidup mereka diliputi oleh sukacita dan pengharan baru. Seperti ketika Tuhan Yesus bertemu dengan Zakheus Luk. 19:8, tertulis: “Tetapi Zakheus berdiri dan berkata kepada Tuhan: “Tuhan, setengah dari milikku akan kuberikan kepada orang miskin dan sekiranya ada sesuatu yang kuperas dari seseorang akan kukembalikan empat kali lipat.”Ayat ini merupakan sikap pembaharuan hidup Zakheus setelah bertemu dengan Tuhan Yesus, yaitu dalam pertobatannya menunjukkan sikap hati yang ….
a. menjauhi orang berdosa
b. berteman dengan semua orang
c. mengampuni kesalahan dan kekurangan oranglain
d. merendahkan diri bahwa dirinya adalah orang yang berdosa
e. menerima dan menjamu Yesus bersama dengan murid-muridNya

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

c.mengampuni kesalahan dan kekurangan orang lain

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh mochammadrifai516 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sun, 02 Jul 23