Kaum muslimin memasuki kota Makkah tanpa terjadi peperangan dan berhasil

Berikut ini adalah pertanyaan dari amirahfarah532 pada mata pelajaran Bahasa lain untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Kaum muslimin memasuki kota Makkah tanpa terjadi peperangan dan berhasil menaklukkan kota Makkah dengan damai. Pelajaran yang bisa kita ambil dari peristiwa ini adalah …. a. Perang antar suku bisa dijadikan batu loncatan menguasai sebuah wilayah b. Perlu adanya peperangan untuk menguasai daerah lain c. Perlu kekerasan untuk menaklukkan sesuatu d. Berdakwah selalu diawali perang e. Perdamaian bisa menumbuhkan simpati dari orang-orang di sekitar kita ​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

e.perdamaian bisa menumbuhkan simpati dari orang orang di sekitar kita

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh maese dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Fri, 03 Mar 23