cara melaksanakan salat jamak taqdim di qasar beserta niatnya ​

Berikut ini adalah pertanyaan dari siahajjaaidil pada mata pelajaran Bahasa lain untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Cara melaksanakan salat jamak taqdim di qasar beserta niatnya ​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Contohnya shalat jamak qasar Dzuhur dan Ashar

1. Berniat menjamak qasar dengan jamak taqdim.

Niatnya adalah : "Ushollii fardhozhzhuhri rak'atayni majmuu'aan ma'al'ashri jam'a taqdiim qoshroon lillahi ta'aala".

2. Takbiratul ihram.

3. Shalat Dzuhur 2 rakaat.

4. Salam.

(setelah salam pertama ini langsung berdiri, tanpa diselingi aktivitas apapun)

5. Berdiri dan membaca niat kedua

Niatnya adalah : "Ushollii fardhol'ashri rak'atayni majmuu'aan ma'azhzhuhri jam'a taqdiim qoshroon lillahi ta'aala"

6. Takbiratul ihram.

7. Shalat Ashar 2 rakaat.

8. Salam.

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh Jauzany dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Thu, 17 Jun 21