Allah sangat membenci sikap bakhil karena bakhil adalah salah satu

Berikut ini adalah pertanyaan dari khaerunnisa4321 pada mata pelajaran Bahasa lain untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Allah sangat membenci sikap bakhil karena bakhil adalah salah satu dari tujuh hal yang dapat menimbulkan kehancuran Tunjukkan hadis yang menyampaikan demikian​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

بسم الله الرّحمن الرّحيم

Pertanyaan:

Allah sangat membenci sikap bakhil karena bakhil adalah salah satu dari tujuh hal yang dapat menimbulkan kehancuran Tunjukkan hadis yang menyampaikan demikian!!

Jawab:

وَلَا يَحْسَبَنَّ الَّذِينَ يَبْخَلُونَ بِمَا آتَاهُمُ اللَّهُ مِنْ فَضْلِهِ هُوَ خَيْرًا لَهُمْ ۖ بَلْ هُوَ شَرٌّ لَهُمْ ۖ سَيُطَوَّقُونَ مَا بَخِلُوا بِهِ يَوْمَ الْقِيَامَةِ ۗ وَلِلَّهِ مِيرَاثُ السَّمَاوَاتِ وَالْأَرْضِ ۗ وَاللَّهُ بِمَا تَعْمَلُونَ خَبِيرٌ

Penjelasan:

"Dan sekali-kali janganlah orang-orang yang bakhil dengan harta yang Allah berikan kepada mereka dari karunia-Nya menyangka bahwa kebakhilan itu lebih baik bagi mereka. Sebenarnya kebakhilan itu buruk bagi mereka. Harta yang mereka bakhilkan itu akan dikalungkan di leher mereka kelak pada hari kiamat. Dan kepunyaan Allah segala warisan yang ada dilangit dan di bumi. Dan Allah mengetahui apa yang kamu kerjakan." [Q.S. Al Imran(3): 180]

____________________________

#Semoga Bermanfaat

Wassalamualaikum

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh FahriProject07 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sat, 10 Jul 21