Jelaskan proses pembelajaran dan perencannaan pembelajaran

Berikut ini adalah pertanyaan dari unknown pada mata pelajaran Bahasa lain untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Jelaskan proses pembelajaran dan perencannaan pembelajaran

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Pendahuluan

Setiap pendidik pada Satuan Pendidikan wajib menyusun RencanaPelaksanaan Pembelajaran (RPP) secara lengkap dan sistematis agarpembelajaran berlangsung secara interaktif, inspiratif, menyenangkan,menantang, efisien, memotivasi peserta didik untuk berpartisipasi aktif sertamemberikan ruang yang cukup bagi prakarsa, kreativitas, dan kemandiriansesuai dengan bakat, minat dan perkembangan fisik serta psikologis pesertadidik.

Pembahasan

Perencanaan Pembelajaran

Setiap pendidik pada Satuan Pendidikan wajib menyusun RencanaPelaksanaan Pembelajaran (RPP) secara lengkap dan sistematis agarpembelajaran berlangsung secara interaktif, inspiratif, menyenangkan,menantang, efisien, memotivasi peserta didik untuk berpartisipasi aktif sertamemberikan ruang yang cukup bagi prakarsa, kreativitas, dan kemandiriansesuai dengan bakat, minat dan perkembangan fisik serta psikologis pesertadidik.Perencanaan pembelajaran dirancang dalam bentuk Silabus dan RencanaPelaksanaan Pembelajaran (RPP) yang mengacu pada Standar Isi.Perencanaan pembelajaran meliputi penyusunan rencana pelaksanaanpembelajaran dan menyiapkan media dan sumber belajar, perangkatpenilaian pembelajaran, dan skenario pembelajaran Rencana Pelaksanaan Pembelajaran (RPP) adalah rencana kegiatanpembelajaran tatap muka untuk satu pertemuan atau lebih. RPPdikembangkan dari Silabus untuk mengarahkan kegiatan pembelajaranpeserta didik dalam upaya mencapai Kompetensi Dasar (KD).

______________________________________

Pelaksanaan Proses Pembelajaran

1. Alokasi waktu jam tatap muka selama pembelajaran : SMK/SMA 45 menit.

2. Bahan ajar (berupa buku teks, Handout, Lembar Kegiatan Siswa, dll.)diperlukan untuk meningkatkan efisiensi dan efektivitas pembelajaran

3. Pengelolaan kelas meliputi :

  • Memberikan penjelasan tentang silabus
  • Pengaturan tempat duduk, sehingga sesuai dengan tujuan dankarakteristik materi.
  • Mengatur volume suara sehingga terdengar dengan jelas.
  • Mengatur tutur kata sehingga terdengar santun, lugas dan mudahdimengerti.
  • Berpakaian sopan, bersih dan rapih.
  • Menciptakan ketertiban, kedisiplinan, kenyamanan, dan keselamatan.
  • Memberikan penguatan dan umpan balik terhadap respon dan hasilbelajar peserta didik selama proses pembelajaran berlangsung.
  • Mendorong dan menghargai peserta didik untuk bertanya danmengungkapkan pendapat.

4. Pelaksanaan pembelajaran merupakan implementasi RPP meliputi :

  • Kegiatan Pendahuluan
  • Kegiatan Inti
  • Kegiatan Penutup

Tambahan Materi

Rancangan Pembelajaran

Rancangan pembelajaran merupakan bagian dari proses pembelajaran,oleh karenanya pembahasan mengenai rancangan pembelajaran tidakakan lepas dari pembahasan mengenai proses pembelajaran sebagaimanadijelaskan dalam Standar Proses.Standar Proses adalah kriteria mengenai pelaksanaan pembelajaran padasatuan pendidikan untuk mencapai Standar Kompetensi Lulusan. StandarProses dikembangkan mengacu pada SKL dan SI.

  • Standar Kompetensi Lulusan sebagai kerangka konseptual tentangsasaran pembelajaran yang harus dicapai.
  • Standar Isi sebagai kerangka konseptual tentang kegiatan belajar danpembelajaran yang diturunkan dari tingkat kompetensi dan ruang lingkupmateri.
  • Sasaran pembelajaran mencakup pengembangan ranah sikap (afektif),pengetahuan (kognitif), dan keterampilan (psikomotorik).

Pelajari Lebih Lanjut

Jelaskan kriteria dan langkah-langkah pendekatan saintifik

Pentingnya pendidikan dan tujuan pendidikan agama konghucu

4 keutamaan dalam agama konghucu

Detail Jawaban

Mapel : Pendidikan Agama Konghucu dan Budi Pekerti

Kelas : 11

Bab : 3 - Desain Dasar Pembelajaran

Kata kunci : Rancangan Pembelajaran, Perencanaan pembelajaran, Pelaksanaan Proses Pembelajaran

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh unknown dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Tue, 11 May 21