Berikut ini adalah pertanyaan dari shafira7291 pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jawaban:
Sikap awal latihan memutar togok adalah membungkuk, melentingkan badan, meliuk-liukkan badan.
Pembahasan
Kombinasi gerak dasar dilakukan untuk mengembangkan kemampuan persepsi motorik dengan melakukan eksplorasi gerak dengan cara berjalan yang benar dalam situasi yang menyenangkan. Pelaksanaan kombinasi gerakan dasar dapat dilakukan dengan memberikan bentuk-bentuk kegiatan sebagai berikut :
Berbagai kombinasi jalan dan lari
Kombinasi lari dan melempar
Kombinasi berjalan, berlari dan melompat
Kombinasi berjalan, berlari dan melempar
Kombinasi gerakan togok, lengan, bahu dan kaki
Untuk dapat mengembangkan kemampuan fisik maka otot-otot tubuhnya seperti otot togok, lengan dan bahu serta kaki perlu dibentuk terlebih dahulu agar dapat membentuk posisi dan gerakan anggota tubuhnya. Hal itu dapat dilakukan dengan pengulangan gerakan-gerakan seperti :
Latihan gerak togok, yaitu membungkuk, melentingkan badan, meliuk-liukkan badan, serta memutar badan.
1. Latihan pembentukan gerakan lengan, bahu dan kaki, yaitu dengan mengayunkan lengan kesamping kiri dan kanan, mengayunkan 2.lengan ke depan dan ke belakang, memutar lengan ke depan dan ke belakang.
3.Latihan mendorong benda yang tidak bergerak seperti tembok, dorong-mendorong dengan teman serta loncat-loncat di tempat.
Pelajari lebih lanjut
Materi tentang gerakan dasar olahraga : yomemimo.com/tugas/9982946
Materi tentang Pengertian gerak togok : yomemimo.com/tugas/10743201
Detil Jawaban
Kelas : II (SD)
Mapel : Penjaskes
Bab : Gerak dasar kebugaran jasmani
Kode : 2.22.6
Kata Kunci : Gerak dasar
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh jesichairawan22 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Thu, 03 Feb 22