sebutkan dan jelaskan secara singkat jenis-jenis perabot kantor berdasarkan furnitur

Berikut ini adalah pertanyaan dari meypakpahan39 pada mata pelajaran Bahasa lain untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Sebutkan dan jelaskan secara singkat jenis-jenis perabot kantor berdasarkan furnitur kantor​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Pembagian jenis-jenis peralatan kantor terdiri dari: Perbekalan kantor (office supplies), Peralatan kantor (office appliances), Mesin-mesin kantor (office machine), Perabot kantor (office furniture).

Pembahasan

Perbekalan kantor (office supplies): adalah benda-benda yang akan habis pemakainnya sehari hari di kantor

Peralatan kantor (office appliances) adalah segenap alat yang digunakan dalam pekerjaan tata usaha, misalnya alat-alat bukan mesin, atk.

Mesin-mesin kantor (office machine) adalah alat untuk menghimpun, mencatat, mengolah bahan keterangan dalam pekerjaan tata usaha yang bekerja secara magnetik, elektronik dan mekanik

Perabot kantor (office furniture) adalah benda kantor umumnya terbuat dari bahan yang kuat seperti kayu / baja yang digunakan untuk pekerjaan tata usaha.

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh sn5520167 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Mon, 26 Jul 21