Berikut ini adalah pertanyaan dari fasaya273 pada mata pelajaran Bahasa lain untuk jenjang Sekolah Menengah Atas
Katsir. Metode tafsir yang digunakan Imam Ibnu Jarir at-Thabari dalam menulis Tafsir Al Tabari adalah
Pilih salah satu:
A. Tafsir bil Aqli
B. Tafsir bil Tafsir
C. Tafsir bil Ma'sur
D. Tafsir bil Ro'yi
E. Tafsir bil Masyhur
*mohon bantuannya, terimakasi
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jawaban:
C.
Penjelasan:
Muncullah beragam metode penafsiran Alquran dengan ragam madrasahnya, di antaranya metode tafsir Alquran bi al-ma’tsur. Metode ini fokus pada riwayat-riwayat yang sahih, baik menggunakan ayat dengan ayat, hadis, dan perkataan sahabat atau tabiin. Ada beberapa tokoh yang dikenal memomulerkan metode ini. Berikut ini jejak terakhir para imam mufasir bi al-ma’tsur
SEMOGA MEMBANTU AYO BELAJAR JANGAN LUPA MENEKAN TOMBOL BINTANG DAN LIKE YA
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh rianioppo0803 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Wed, 07 Jul 21