apa keuntungan combine pada waktu panen padi​

Berikut ini adalah pertanyaan dari lailatunshaleha pada mata pelajaran Bahasa lain untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Apa keuntungan combine pada waktu panen padi

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Keunggulan saat memanen atau memetik pagi menggunakan combine adalah:

mobilitas yang tinggi, penggunaan yang simpel, mempunyai hasil yang lebih baik atau lebih berkualitas

dibanding dengan memetik padi secara manual.

Tujuannya adalah meningkatkan produktivitas melalui pengurangan ceceran hasil panen.

Sejauh ini, keunggulan combine harvester hanya pada kecepatan panen dan menghasilkan kualitas gabah yang lebih bersih.

Kenyataan ini ditemukan melalui studi penelusuran menggunakan metode kualitatif.

Combine Harvester Alat Mesin Pertanian Solusi Peningkatan Pendapatan Petani.

Tempat menumpuk hasil panen hanya satu titik , karena pada Combine Harvester besar ini bisa menampung beberapa karung hasil panen setiap putaran, sehingga tidak membutuhkan tenaga kerja untuk mengumpulkan hasil panen yang tercecer.

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh infokonfirmasi dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Tue, 27 Jul 21