pengertian mawaris beserta rukunnya​

Berikut ini adalah pertanyaan dari AbdulMahfudz pada mata pelajaran Bahasa lain untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Pengertian mawaris beserta rukunnya​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Penjelasan:

"Mawaris adalah ilmu yang berkaitan dengan pembagian warga warisan berdasarkan prinsip dan syariat Islam. Umumnya disebut juga dengan ilmu faraidh. Ilmu inilah yang digunakan untuk melakukan pembagian harta kepada para ahli waris"

"Rukun waris"

Terdapat tiga pihak yang wajib terlibat di dalam rukun waris, yaitu:

1.Pewaris

2.Ahli Waris

3.Tirkah

Pewaris (Al-muwaris) adalah pemilik harta warisan yang telah meninggal dunia. Kemudian hartanya diwariskan kepada ahli warisnya.

semoga membantu ya^°^

maaf kalau ada yang salah^>^

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh Gavlie dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sat, 31 Jul 21